Harga burung cucak ijo dibeberapa pasar burung

Inilah beberapa informasi mengenai kisaran harga burung jenis cucak hijau yang ada di beberapa pasar burung di madiun njoyo maupun pasar burung lainya rata rata sama ini di akibatkan peminat para penggemar burung kicauan yang meminati jenis burung cucak ijo untuk di jadikan burung perlombaan maupun peliharaan karena memang burung cucak hijau mampu mengeluarkan suara yang nyaring ritme yang stabil burung ini memiliki bulu pada tubuhnya yang bagus maka dari itu tak ada salahnya bila burung jenis cucak ijo dewasa harganya lebih mahal bila di bandingkan dengan cucak ijo bakalan.


Bila kita akan membeli indukan bakalan burung cucak hijau maka yang harus kita teliti adalah kesehatan dan bulu burung tersebut ibaratnya telitilah sebelum membeli mulai dari pemilihan anakan yang bagus meliputi kesehatanya dan warna bulu sayapnya dan suara cit citanya ketika memakan makanan bersuara keras, dan jangan lupa pemilihan anakan cucak ijo yang bagus dan bersuara keras adalah berjenis kelamin jantan maka pilihlah jenis kelamin jantan saja.

Harga burung cucak ijo

pemilihan bakalan cucak hijau bisa kita ketahui dengan melihat bulu yang ada di sekitar lehernya apabila cucak ijo bakalan memiliki warna leher agak berwarna kekuningan maka kita kali ini akan sedikit sulit untuk membedakan mana yang jantan dan mana yang berjenis betina, tetapi bila warna yang ada pada leher warnanya hitam maka anakan burung cucak tersebut berjenis jantan.


Inilah kisaran harga burung cucak ijo yang ada di beberapa pasar burung terbaru

  1. Untuk cucak ijo trotol yang belum ada bulunya di pasar burung dijual berkisar Rp.500.000,-
  2. Harga cucak ijo bakalan yang berjenis kelamin jantan seharga Rp.700.000,-
  3. Cucak hijau betina yang masih berumur 2 bulan dijual seharga Rp.600.000,-
  4. Cucak ijo masih muda yang berumur 1 bulan atau baru beberapa minggu harganya sekitar Rp.300.000,-
  5. Harga cucak hijau yang belum ada ekornya (mepek) Rp.450.000,-
  6. Harga cucak ijo dewasa yang sudah pandai ngoceh gacor berkicau sekitar Rp.1.500.000,- harga ini bukan patokan terkadan ada beberapa penjual yang menawarkan harga yang murah dan harga yang mahal tergantung dari kita sendiri, tips membeli burung yaitu lakukan tawar menawar harga.
0 Komentar untuk "Harga burung cucak ijo dibeberapa pasar burung"

Hai! Saya Viana Dengan adanya blog burungperkicau.com ini semoga bisa bermanfaat bagi para penggemar burung kicauan yang mencari informasi mengenai cara merawat burung kicau.

 
Copyright © Merawat Burung Berkicau. All rights reserved
Burung Kicau Cara Merawat Burung Kicau