Cara merawat burung gelatik jawa dan batu agar gacor

Burung gelatik memiliki 2 jenis yaitu burung gelatik jawa dan jenis gelatik batu burung gelatik di daerah saya di namakan burung cici goci sedangkan habitatnya banyak kita temukan di pekarangan rumah burung gelatik termasuk jenis burung kicau yang sangat susah untuk di jinakkan dan untuk burung gelatik yang banyak sekali di cari pembeli adalah jenis gelatik batu harga burung tersebut di pasar madiun maupun pasar burung di surabaya relatif sangat murah dan sangat terjangkau bagi kalangan masyarakat.

Salah satu hal yang menyebabkan burung ini banyak di incar di pasaran karena cara merawat burung gelatik sangat gampang serta memiliki kicauan yang lumayan bagus dan banyak pemilik burung menjadikan burung gelatik untuk di jadikan masteran burung lainya,selain bisa untuk kita jadikan masteran burung kita bisa memelihara burung gelatik untuk menghiasi teras rumah kita hal yang perlu kita perhatikan bila kita ingin merawat burung gelatik adalah memilih jenis burung jantan untuk kita pelihara.

Burung gelatik jawa dan batu

Kenapa harus burung gelatik yang berjenis kelamin jantan?

  • Burung gelatik jantan mampu mengeluarkan suara kicauan yang merdu dan unik
  • Burung gelatik jantan mampu menirukan suara kicauan terhadap burung lainya (hanya beberapa suara saja)
  • Burung gelatik batu bisa kita jinakkan
Bagi pemilik burung gelatik seharusnya memperhatikan kesehatan burung tersebut dan kebersihan sangkarnya maka di perlukan usaha yang keras untuk merawat burung gelatik,
 harga burung gelatik di pasar burung di jual sekitar Rp.120.000 rupiah sedangkan burung gelatik anakan di jual berkisar Rp.30.000 saja bisa di bilang sangat murah mengingat burung tersebut sangat pandai gacor
0 Komentar untuk "Cara merawat burung gelatik jawa dan batu agar gacor"

Hai! Saya Viana Dengan adanya blog burungperkicau.com ini semoga bisa bermanfaat bagi para penggemar burung kicauan yang mencari informasi mengenai cara merawat burung kicau.

 
Copyright © Merawat Burung Berkicau. All rights reserved
Burung Kicau Cara Merawat Burung Kicau